Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Makanan Chiffon Keju - Viral Makanan

Kategori

Abon (1) Ati (1) Ayam (58) Ayam. (16) Bakso (1) Bebek (7) Beras (7) bihun (1) Buah (5) Cabe (1) Cumi (8) Daging (32) Ikan (32) Jagung (3) Jamur (1) Kacang (8) Kanji (1) Keju (15) Kelapa (8) Kenari (1) Kentang (10) Kepiting (2) Ketan (7) Kopi (5) Kue (137) Lumpia (1) Mie (4) Nasi (11) Pangsit (1) Paru (1) Petai (2) Pisang (13) Puding (8) Roti (9) Sagu (2) Sambal (7) Sate (6) sayur (8) Singkong (8) Soto (1) Susu (3) Tahu (3) Telur (8) Tempe (2) Tepung Beras (2) Teri (2) Udang (21) Wijen (1) wortel (1)

Cari Blog Ini

Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Makanan Chiffon Keju


 







Bahan -bahan

Telur 6 butir

Gula pasir 110 gr

Tepung protein rendah 115 gr

Cheese cream 120 gr

Susu UHT 110 ml

Baking powder 1 sendok teh

Vanilla 1/2  sendok teh

Garam 1 sendok teh

Butter 50 gr

Air Perasan Jeruk nipis 1 sendok makan

Keju cheddar 70 gr di potong dadu lalu di parut

 

Langkah pembuatan

Panaskan oven di suhu 165 derajat celcius

Siapkan wadah ,tim cheese cream bersama butter dan susu UHT,hingga larut kemudian aduk adonandengan whisk biaarkan sampai hangat

Garam beserta kuning telur di kocok hingga berwarna pucat kurang lebih 3 menit

Tuang adonan Tim yang telah hangat ke dalam kuning telur,kocok hingga rata menggunakan whisk,tamabhakan tepung terigu dan baking powder,yang sebelumnya telah di ayak,aduk hingga adonan rata serta adonan menjadi licin,tepikan

Kocok putih telur beserta 1/4 sendok teh garam,sampai adonan berbusa,tambahkan gula pasir aduka adonan sampai adonan menjadi pucak tumpul

Masukan adonan kuning telur ke adonan putih telur beserta cheese cream secara bertahap (sebaiknya 4 tahap)dan aduk adonan dengan system aduk balik menggunakan spatula

Masukan adonan chiffon ke Loyang,dan beri taburan keju parut diatas chiffon

Panggang adonan Chiffon di suhu 150 derajat celcius kurang lebih satu jam

Jika sudah matang keluarkan loyang dan tangkupkan Loyang tunggu selam 2,5 jam lau keluarkan chiffon dari Loyang,gunakan pisau untuk menyisir tepi ciffon di tepi-tepi loyang

 

 

 

 


Belum ada Komentar untuk "Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Makanan Chiffon Keju"

Posting Komentar

>