Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Kentang Goreng Renyah Ala KFC - Viral Makanan

Kategori

Abon (1) Ati (1) Ayam (58) Ayam. (16) Bakso (1) Bebek (7) Beras (7) bihun (1) Buah (5) Cabe (1) Cumi (8) Daging (32) Ikan (32) Jagung (3) Jamur (1) Kacang (8) Kanji (1) Keju (15) Kelapa (8) Kenari (1) Kentang (10) Kepiting (2) Ketan (7) Kopi (5) Kue (137) Lumpia (1) Mie (4) Nasi (11) Pangsit (1) Paru (1) Petai (2) Pisang (13) Puding (8) Roti (9) Sagu (2) Sambal (7) Sate (6) sayur (8) Singkong (8) Soto (1) Susu (3) Tahu (3) Telur (8) Tempe (2) Tepung Beras (2) Teri (2) Udang (21) Wijen (1) wortel (1)

Cari Blog Ini

Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Kentang Goreng Renyah Ala KFC

gambar :cookpad.com





 









1.    Kentang Ukuran besar sebanyak 1 kg,kentang di cuci,di kupas dan di rendam

2.    Bawang putih yang di melarkan sebanyak 6 Siung

3.    Gula pasir 2 Sendok makan

4.    Garam 2 sendok teh

5.    Tepung terigu 4 sendok makan

6.    Maizena 2 sendok makan

7.    Pelengkap:

8.    Saus tomat atau saus sambal

9.    Bubuk Oregano (opsional jika ingin)

Langkah-Langkah

       .1.    Kentang yang telah dikupas dan di redam dipotong -potong memanjang dengan            ketebalan sesuai selera masing-masing.

2.    Setelah di potong memanjang kentang di bilas hingga air rendaman kentang berwarna jernih

3.    Ambil wadah yang di isi air untuk merebus kentang.Ukuran air kira-kira sampai seluruh kentang terendam

4.    Rebus kentangsampai ¼ matang perkiraan waktu 5-6 menit

5.    Angkat kentang dan masukan di lemari pendingin untuk mendinginkan kentang perkiraan waktu 10-15 menit

6.    Kentang di keluarkan dari lemari pendingin dan di letakan dalam wadah yang cukup besar dan kentang di taburi tepung terigu bersama maizena.

7.    Aduk kentang yang telah di taburi terigu danmaizena secara perlahan-lahan hingga semua kentang ter lumuri semua

8.    Setelah kentang terlumuri semua dengan terigu dan maizena masukan Kembali kentang ke freezer sampai kentang membeku kurang lebih 1-2 jam

9.    Ambil kentang dar freezer goreng kentang sampai setengah matang tiriskan dan kentang di biarkan dingin.

10. Pisahkan kentang yang ingin di goreng (sesuai selera) dan sisa nya  bisa di simpan Kembali di freezer sebagai cadangan stok

11. Goreng kentang yang setengah matang hingga kentang berwarna coklat keemas an dan rasa kentang gurih tidak lembek tiriskan kentang

12. Sajikan dengan bubuk oregano kering  (opsional) berserta saus tomat atau samabal

 


Belum ada Komentar untuk "Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Kentang Goreng Renyah Ala KFC"

Posting Komentar

>