Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Sawi Gulung Isi Udang Ayam - Viral Makanan

Kategori

Abon (1) Ati (1) Ayam (58) Ayam. (16) Bakso (1) Bebek (7) Beras (7) bihun (1) Buah (5) Cabe (1) Cumi (8) Daging (32) Ikan (32) Jagung (3) Jamur (1) Kacang (8) Kanji (1) Keju (15) Kelapa (8) Kenari (1) Kentang (10) Kepiting (2) Ketan (7) Kopi (5) Kue (137) Lumpia (1) Mie (4) Nasi (11) Pangsit (1) Paru (1) Petai (2) Pisang (13) Puding (8) Roti (9) Sagu (2) Sambal (7) Sate (6) sayur (8) Singkong (8) Soto (1) Susu (3) Tahu (3) Telur (8) Tempe (2) Tepung Beras (2) Teri (2) Udang (21) Wijen (1) wortel (1)

Cari Blog Ini

Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Sawi Gulung Isi Udang Ayam


 









Bahan-bahan

Sawi putih 7 lembar

Dada ayam pisah tulang 100 gr

Udang 100 gr

Wortel 1 buah,di parut

Jamur kuping,2 lembar di cacah

Telur 1 buah

Tepung tapioca 1 sendok makan

Secukupnya gram dan gula pasir

 

Langkah Pembuatan

‘siapkan panci untuk kukusan dan panaskan panci,sembari cuci bersih sawi.

Sawi di kukus kurang lebih 5 menit agar saat menggulung sawi ,sawi tidak kaku

Ambil udang dan bersihkan udang dari kulit dan kepalanya

Siapkan blender,tuang masuk ke blender udang serta daging ayam yang pisah tulang,kemudian haluskan

Jika campuran udang dan daging ayam telah halus ,matikan blender dan pindahkan ke wadah lain udang dan daging ayam halus,lalu tambahkan telur,tapioca,gula serta garam bersama kaldu bubuk.langkah selanjutnya goreng sedikit adonan udang dan daging ayam halus jangan sampai matang serta koreksi rasa,jika rasa sudah pas matikan kompor

Ambil sayur sawi kemudian peras sayur sawi dengan pelan jangan terlalu kuat agar sawi tidak berair, kemudian letakkan sawi di wadah piring dengan cara di lebarkan,lalu tuang adonan udang dan daging ayam halus tadi diatas sawi lalu bungkus adonan debngan cara menggulung sawi.Lakukan Langkah ini hingga sawi dan anonan udang ayam halus habis.

Kukus sawi gulung isi di panci dengan waktu kukusan kurang lebih 30 menit,serta beri kain pada tutup panci kukusan agar air tidak jatuh ke sawi gulung

Jika sudah 30 menit matikan kompor angkat sawi gulung isi udang ayam dan sajikan

 

 

 


Belum ada Komentar untuk "Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Sawi Gulung Isi Udang Ayam"

Posting Komentar

>