Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Tradisional Soto Ayam Medan - Viral Makanan

Kategori

Abon (1) Ati (1) Ayam (58) Ayam. (16) Bakso (1) Bebek (7) Beras (7) bihun (1) Buah (5) Cabe (1) Cumi (8) Daging (32) Ikan (32) Jagung (3) Jamur (1) Kacang (8) Kanji (1) Keju (15) Kelapa (8) Kenari (1) Kentang (10) Kepiting (2) Ketan (7) Kopi (5) Kue (137) Lumpia (1) Mie (4) Nasi (11) Pangsit (1) Paru (1) Petai (2) Pisang (13) Puding (8) Roti (9) Sagu (2) Sambal (7) Sate (6) sayur (8) Singkong (8) Soto (1) Susu (3) Tahu (3) Telur (8) Tempe (2) Tepung Beras (2) Teri (2) Udang (21) Wijen (1) wortel (1)

Cari Blog Ini

Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Tradisional Soto Ayam Medan


 










Bahan -bahan

Daging ayam 500 gr

 

Bahan Bumbu Halus :

Bawang merah 5 siung

Bawang putih 3 siung

Cabe merah 5 biji

Kemiri 5 butir

Jahe 1 ruas

Lengkuas 1 ruas

 

Bahan Pelengkap :

Sereh 1 batang di geprek

Daun Salam 2 lembar

Daun jeruk 3 lembar

Santan 250 ml

Tauge 200 gr

Ketumbar bubuk 1 sendok teh

Lada bubuk 1 sendok teh

Iris 1 batang daun bawang

Iris 1 batang daun seledri

Secukupnya garam,gula serta penyedap

Minyak goreng secukupnya untuk menumis

 

Langkah pembuatan

Ayam di cuci bersih,kemudian rebus ayam lalu goreng ayam setelah itu daging ayam di suwir-suwir

Semua bumbu halus di ulek/blender hingga bumbu halus

Tauge dibersihkan dan di cuci bersih

Siap kan wajan dan panaskan minyak,tumis bumbu halus sampai wangi,tambahkan dau salam,daun jeruk,serta sereh jika sudah layu matikan kompor

Siapkan panci tuang masuk santan dan bumbu tumisan aduk sampai rata,tambahkan garam,gula,serta penyedap,lalu tuang tauge dan suwiran daging ayam,masak hingga mendidih

Jika sudang matang tuang ke mangkok berikan irisan daun seledri dan daun bawang serta boleh ditambahkan bawang goreng


Belum ada Komentar untuk "Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Tradisional Soto Ayam Medan"

Posting Komentar

>