Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Udang Saos Nanas - Viral Makanan

Kategori

Abon (1) Ati (1) Ayam (58) Ayam. (16) Bakso (1) Bebek (7) Beras (7) bihun (1) Buah (5) Cabe (1) Cumi (8) Daging (32) Ikan (32) Jagung (3) Jamur (1) Kacang (8) Kanji (1) Keju (15) Kelapa (8) Kenari (1) Kentang (10) Kepiting (2) Ketan (7) Kopi (5) Kue (137) Lumpia (1) Mie (4) Nasi (11) Pangsit (1) Paru (1) Petai (2) Pisang (13) Puding (8) Roti (9) Sagu (2) Sambal (7) Sate (6) sayur (8) Singkong (8) Soto (1) Susu (3) Tahu (3) Telur (8) Tempe (2) Tepung Beras (2) Teri (2) Udang (21) Wijen (1) wortel (1)

Cari Blog Ini

Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Udang Saos Nanas


 







Udang galah 500 gr

Nanas 1 buah

Penyedap rasa secukupnya

Secukupnya garam dan gula

 

Bumbu Tumis

Bawang merah 4 butir

Bawang putih 3 butir

Cabe keriting 9 biji

Cabe rawit 5 biji

 

Langkah pembuatan

Nanas di kupas dan bagian tengah nanas di buang,kemudian nanas di potong dadu,maska nanas di api kecil untuk mengurangi kandungan air pada nanas,hingga air di nanas keluar

Kupas dan bersihkan udan dari kulit dan kepala udang,lalu tongseng udang hingga udang agak kemerahan,matikan kompor dan angkat udang

Bumbu tumis di haluskan kemudian tumis sampai bumbu harum,masukan nanas serta udang lalu tambahakan penyedap rasa,garam dan gula,masak sampai mendidih,koreksi rasa.

Angkat dan Sajikan Udang Saos Nanas

 


Belum ada Komentar untuk "Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Udang Saos Nanas"

Posting Komentar

>