Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Makanan Viral Tradisional Jambi Kue Gandus - Viral Makanan

Kategori

Abon (1) Ati (1) Ayam (58) Ayam. (16) Bakso (1) Bebek (7) Beras (7) bihun (1) Buah (5) Cabe (1) Cumi (8) Daging (32) Ikan (32) Jagung (3) Jamur (1) Kacang (8) Kanji (1) Keju (15) Kelapa (8) Kenari (1) Kentang (10) Kepiting (2) Ketan (7) Kopi (5) Kue (137) Lumpia (1) Mie (4) Nasi (11) Pangsit (1) Paru (1) Petai (2) Pisang (13) Puding (8) Roti (9) Sagu (2) Sambal (7) Sate (6) sayur (8) Singkong (8) Soto (1) Susu (3) Tahu (3) Telur (8) Tempe (2) Tepung Beras (2) Teri (2) Udang (21) Wijen (1) wortel (1)

Cari Blog Ini

Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Makanan Viral Tradisional Jambi Kue Gandus


 





Bahan-bahan

Tepung beras 180 gr

Tepung Tapioca 20 gr

Santan 700 ml

Garam secukupnya

 

Bahan Topping

Udang ebi 50 gr

Cabai besar merah 1 buah

Secukupnya seledri dan bawang goreng

 

Langkah pembuatan

Santan di panaskan,kemudian di dinginkan

Sediakan wadah lain,campurkan tepung beras serta tepung tapioca dan juga garam,aduk hingga adonan merata,Masukan santan yang telah dingin ke adonan tepung,aduk hingga rata

Sediakan cetan berbentuk bulat mangkok ,tuang adonan dalam cetakan,lakukan Langkah ini hingga adonan habis lalu kukus adonan selama 20 menit

Sembari menunggu adonan matang,mari membuat taburan kue Gandus nya

Rendem udang ebi dalam air yang panas,lalu tiriskan udang ebi,kemudian sangrai udang ebi,hingga udan ebi kering

Seledri di iris -iris dan cabai besar di iris -iris serong

Jika sudah 20 menit keluarkan adonan kue Gandus yang di kukus,dinginkan sebentar,kemudian beri taburan udang ebi,bawang goren,irisan seledri dan irisan cabe

Kue Gandus Khas Jambi siap disajikan dan di santap

 

 


Belum ada Komentar untuk "Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Makanan Viral Tradisional Jambi Kue Gandus"

Posting Komentar

>