Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Makanan Viral Kue Kering Bola-Bola Cokelat - Viral Makanan

Kategori

Abon (1) Ati (1) Ayam (58) Ayam. (16) Bakso (1) Bebek (7) Beras (7) bihun (1) Buah (5) Cabe (1) Cumi (8) Daging (32) Ikan (32) Jagung (3) Jamur (1) Kacang (8) Kanji (1) Keju (15) Kelapa (8) Kenari (1) Kentang (10) Kepiting (2) Ketan (7) Kopi (5) Kue (137) Lumpia (1) Mie (4) Nasi (11) Pangsit (1) Paru (1) Petai (2) Pisang (13) Puding (8) Roti (9) Sagu (2) Sambal (7) Sate (6) sayur (8) Singkong (8) Soto (1) Susu (3) Tahu (3) Telur (8) Tempe (2) Tepung Beras (2) Teri (2) Udang (21) Wijen (1) wortel (1)

Cari Blog Ini

Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Makanan Viral Kue Kering Bola-Bola Cokelat


 






Bahan-Bahan

Tepung protein sedang 7 sendok makan

Margarine 3 sendok makan

Gula halus 3 sendok makan

Cokelat bubuk 1 sendok makan

DCC 100 gr

Susu UHT 30 ml

Springkle secukup nya

Secukupnya cup cake


Langkah Pembuatan

Campur dan aduk gula halus bersama margarine

Tambahkan tepung terigu dan cokelat bubuk dan aduk adonan Kembali menggunakan spatula

Adonan dioambil sedikit demi sedikit lalu buat bulatan-bulatan bola sesuai ukuran cup kue yang di gunakan,ulangi Langkah ini hingga adonan kue habis

Setelah semua adonan telah di buat bola-bola kecil,panggang adonan bulatan di oven dengan menggunakan api kecil sampai matang kurang lebih 30 menit

Setelah 30 menit keluarkan bola-bola kecil dari oven tunggu samapai bola-bola kecil dingin da

Sembari menunggu bola-bola bulatan dingin leleh kan DCC,di kompor dan panci

Setelah DCC meleleh masukan susu UHT,aduk sampai susu UHT dan DCC tercampur rata dan kompor di matikan

Celupkan bola-bola kecil dalam adoan DCC leleh ,kemudian masukan bola-bola kecil dalam cup kue

Selagi DCC masih hangagt taburkan springkle diatas kue

Tunggu sampai kue bola-bola kecil menjadi keras lalu simpan dalam wadah toples



Belum ada Komentar untuk "Resep dan Proses Pembuatan Kuliner Makanan Viral Kue Kering Bola-Bola Cokelat"

Posting Komentar

>